Kita Berada Di Sini Bukan Untuk Bersaing Tapi Kita Berada Di Sini Untuk Saling Melengkapi...!!

Borland Delphi 7.0

INTRODUCTION TO DELPHI

Sebelum membahas Delphi, kita hendaknya tahu terlebih dahulu tentang pemrograman berorientasi obyek (OOP). OOP adalah pemrograman yang semua komponen-komponennya merupakan suatu obyek. Ciri sebuah objek adalah memiliki nama, properti dan method/procedure/function. Sebagai gambaran, Anda bayangkan sebuah ruangan kamar yang di dalamnya terdapat sebuah meja dan kursi. Kamar dapat diibaratkan sebuah program, sedangkan meja dan kursi merupakan obyek-obyeknya. Setiap obyek pasti punya nama dalam hal ini adalah ‘meja’ dan ‘kursi’. Setiap obyek pasti punya properti/sifat, misalnya meja memiliki warna coklat, tingginya 1 meter, dll. Dalam pemrograman visual, obyek-obyek yang ada dapat berupa gambar, grafik, tombol, teks, dsb.
selengkapnya download saja yah...
 
©copyright2010Yoyoy Programmers | Design By Tuan Muda ROBBI (YP)